Kata Kata Sakti Mutiara Kehidupan

Hai Bro semua, tambahkan kata-kata sakti kamu atau yang kamu tau yang mungkin membuat orang laen menjadi berubah untuk lebiah baek di artikel ini (komentar ).Kata Kata Sakti yang pernah di ucapkan Seseorang ternama

(Nabi Muhammad SAW) Demi Allah yang jiwaku berada di tangan-Nya, seseorang tidak beriman hingga ia mencintai saudaranya sebagaimana ia mencintai dirinya sendiri.
*Jauhilah dengki, karena dengki memakan amal kebaikan sebagaimana api memakan kayu bakar.
*Demi Allah yang jiwaku berada di tangan-Nya, seseorang tidak beriman hingga ia mencintai saudaranya sebagaimana ia mencintai dirinya sendiri.

(Khalifah 'Umar) Raihlah ilmu, dan untuk meraih ilmu belajarlah untuk tenang dan sabar.

(Ibnu Mas'ud) Setiap orang di dunia ini adalah seorang tamu, dan uangnya adalah pinjaman. Tamu itu pastilah akan pergi, cepat atau lambat, dan pinjaman itu haruslah dikembalikan.

(Khalifah 'Ali) Ketahuilah bahwa sabar, jika dipandang dalam permasalahan seseorang adalah ibarat kepala dari suatu tubuh. Jika kepalanya hilang maka keseluruhan tubuh itu akan membusuk. Sama halnya, jika kesabaran hilang, maka seluruh permasalahan akan rusak.

(Ibnu Mas'ud) Sabar memiliki dua sisi, sisi yang satu adalah sabar, sisi yang lain adalah bersyukur kepada Allah.

(Henry Ford) Apabila kita takut gagal,itu berarti kita telah membatasi kemampuan kita Andrew CarnegieBiasakanlah untuk berpikir bahwa sukses hanya tinggal selangkah lagi dan pasti akan diraih, niscaya masa depan yang cerah akan ada di depan Anda

(Einstein) Sungguh sedikit mereka yang melihat dengan mata mereka sendiri dan merasakan dengan hati mereka sendiri.
*Berusahalah untuk tidak menjadi manusia yang berhasil tapi berusahalah menjadi manusia yang berguna.
*Tidak semua yang dapat menghitung dapat dihitung, dan tidak semua yang dapat dihitung dapat menghitung.(Rhoma Irama-Perjuangan) Dengan Cinta manuasia mampu menghadapi tantangan, Tanpa Cinta manusia tak akan mampu berkorban.

(Lao Tzu,filsuf China) Kesehatan adalah hak milik yang paling berharga. Kepuasan adalah harta benda paling bernilai. Kepercayaan adalah kawan paling baik. Tak menjadi apa-apa adalah kegembiraan paling besar.

(Vaclav Havel) Harapan bukanlah keyakinan bahwa sesuatu akan berubah menjadi baik, namun kenyataan bahwa semua hal itu masuk akal, tergantung bagaimana cara kita mengubahnya.

(Benjamin Disraeli) Salah satu hal yang paling sulit di dunia ini adalah mengakui kesalahan dan tak ada yang lebih membantu dalam memecahkan persoalan daripada pengakuan jujur.

(Napoleon Bonaparte ) Anda tidak boleh terlalu sering bertarung hanya dengan satu musuh. Karena Anda mengajarkan semua seni bertarung Anda kepada musuh itu.

Post a Comment

0 Comments